Laporan 1 = Mengidentifikasi Motherboard


I.            JUDUL
Pengenalan motherboard merk MSI dengan nomor seri H61M –P20 (3)

II.          TEORI DASAR
Motherboard adalah perangkat keras komputer yang memiliki peran utama dan paling vital, karena mengemban tugas untuk mengatur hal-hal teknis seputar BIOS, chipset, RAM, VGA card dan Additional card.
Motherboard merupakan papan sirkuit tempat berbagai komponen elektronik saling berhubungan, sehinga komputer berjalan dengan lancar
Fungsi utamanya ialah sebagai pusat penghubung antara satu tempat dengan tempat yang lain

III.        ALAT DAN BAHAN
Alat dan bahan yang digunakan adalah komputer sebuah motherboard

IV.         HASIL DAN ANALISA




                  
1.    Spesifikasi motherboard MSI H61M –P20 (3)
a.    Sockets : 1155
b.    CPU (Max support) : i7
c.     Baselock/hyper : 100Mhz
d.    Chipset : Imtel® H61 (B3) DDR3 1066/1333/1600
e.    DDR3 Memory :

2.    Bagian-bagian motherboard :
a.    Konektor power = yang menghubungkan motherboard dengan power supply di casing sebuah komputer.
b.    Socket atau slot prosesor = tempat untuk menancapkan prosesor.
c.     Chipset = berfumgsi sebagai jembatan arus data yang menghubungkan prosesor dengan macam-macam komponen eksternal dan buses, serta menjadi patokan untuk menentukan kemampuan sebuah motherboard.
d.    Socket memory = terdiri dari 72 pin sampai 168 pin
e.    BIOS Chip = chip yang menyimpan perangkat lunak untuk mengontrol hardware dan berfungsi sebagai interface antara hardware dan OS, dan juga digunakan oleh  komputer untuk mempersiapkan proses booting dan mengecek kesiapan sistem dan hardware sebelum komputer dijalankan
f.     Baterai CMOS = berfungsi sebagai baterai atau sumber tegangan bagi BIOS, sekaligus memiliki peran dalam menyimpan konfigurasi setting BIOS yang meliputi settingan komputer, waktu, tanggal, dan lain-lain.
g.    Slot PCI = didesain untuk menangani beberapa perangkat keras
h.    Ekspansi slot = untuk menghubungkan VGA card
i.      RAM =
j.     SATA = terdiri dari 7 pin
k.    PORT I/O = terminal input output
·         Port USB
·         Port VGA
·         Port audio
·         Port LAN



V.            KESIMPULAN
Motherboard adalah salah satu komponen dari rangkaian komputer, dinamakan motherboard karena memang komponen ini merupakan komponen utama dari rangkaian CPU


VI.         REFERENSI


VII.       LAPORAN HARIAN


Komentar

Postingan populer dari blog ini

PERFORMANSI JARINGAN

Laporan 8 = dual boot windows 10 dengan ubuntu

Laporan 4 = mengenal BIOS