Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

Laporan 2 = Perangkat Penyusun Komputer

Gambar
I.             JUDUL Perangkat penyusun komputer II.           TEORI DASAR Personal Computer adalah seperangkat komputer yang digunakan oleh satu orang saja / pribadi. Biasanya komputer ini adanya dilingkungan rumah, kantor, toko, dan dimana saja karena harga PC sudah relatif terjangkau dan banyak macamnya. Fungsi utama dari PC adalah untuk mengolah data input dan menghasilkan output berupa data/informasi sesuai dengan keinginan user (pengguna). Banyak perangkat yang tersusun sehingga menjadi sebuah PC III.         ALAT DAN BAHAN Alat dan bahan yang digunakan adalah berbagai macam alat perangkat komputer IV.          HASIL DAN ANALISA 1.     Processor = pengontrol aktifitas komputer, spec yang digunakan adalah AMD Athlon 64x2 2.     RAM = Penyimpanan sementara saat menjalankan komputer. Spec yang digunakan adalah Hynix 2GB 1Rx8 3.     Power Supply = berfungsi untuk memberikan tegangan pada perangkat komputer.   Spec yang digunakan adalah Eksys P4

Laporan 1 = Mengidentifikasi Motherboard

Gambar
I.             JUDUL Pengenalan motherboard merk MSI dengan nomor seri H61M –P20 (3) II.           TEORI DASAR Motherboard adalah perangkat keras komputer yang memiliki peran utama dan paling vital, karena mengemban tugas untuk mengatur hal-hal teknis seputar BIOS, chipset, RAM, VGA card dan Additional card. Motherboard merupakan papan sirkuit tempat berbagai komponen elektronik saling berhubungan, sehinga komputer berjalan dengan lancar Fungsi utamanya ialah sebagai pusat penghubung antara satu tempat dengan tempat yang lain III.         ALAT DAN BAHAN Alat dan bahan yang digunakan adalah komputer sebuah motherboard IV.          HASIL DAN ANALISA                    1.     Spesifikasi motherboard MSI H61M –P20 (3) a.     Sockets : 1155 b.     CPU (Max support) : i7 c.      Baselock/hyper : 100Mhz d.     Chipset : Imtel® H61 (B3) DDR3 1066/1333/1600 e.     DDR3 Memory : 2.     Bagian-bagian motherboard : a.     Konektor power = yang